Sejumlah Parpol Mulai Pasang Kuda-kuda

Selasa 05-01-2021,10:10 WIB
Reporter : riyan
Editor : riyan

“Kami sudah menjalin komunikasi juga dengan DPRD, agar dimasukkan anggaran untuk Pilkada di tahun 2022, sebagai antisipasi jika benar Pilkada Majalengka dimajukan,” katanya

Tambahan informasi, masa pemerintahan Karna-Tarsono akan berakhir di tahun 2023 mendatang. Karna yang sebelumnya sudah dua kali menjabat sebagai wakil bupati Majalengka belum  memastikan akan mencalonkan diri pada Pilkada berikutnya.(hsn)

Tags :
Kategori :

Terkait