KUNINGAN- Presiden Jokowi dijadwalkan akan mengunjungi Kabupaten Kuningan, pada 24-25 Mei 2018. Hal ini untuk melihat pembangunan Bendungan Kuningan yang terletak di Desa Randusari, Kecamatan Cibeureum, Kabupaten Kuningan. “Bapak Presiden akan berkunjung ke Kuningan untuk melihat proyek pembangunan bendungan Kuningan, untuk agenda kegiatan masih tentative,” kata Pj Sekda Kuningan Dadan Supardan kemarin. Menurut Dadan, sebelum berkunjung ke Kuningan, pada tanggal 24 Mei ke Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Majalengka terlebih dahulu, setelah itu keesokan harinya pada tanggal 25 berkunjung ke Kuningan. Dari pantauan di lapangan, agenda kedatangan Presiden Joko Widodo untuk pertama kalinya berkunjung ke Kuningan, berbagai persiapan sudah dilakukan dimana Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) sudah berada di Kuningan dan melihat langsung lokasi bendungan Kuningan yang akan di kunjungi oleh bapak Presiden Jokowi. Selain meninjau bendungan, rombongan Paspampres yang didampingi Kepala DPrPP HM Ridwan Setiawan, Sekdis Yudi Nugraha dan Kabid Binamarga Apep Kusmara, meninjau lokasi relokasi rumah warga yang terdampak oleh pembangunan bendungan Kuningan. Sekedar informasi, bendungan tersebut sudah digagas sejak 34 tahun silam melalui inisiasi rancangan induk (masterplan), sebagaimana tercantum dalam laporan progres pekerjaan pembangunan bendungan Kuningan pada November 2017.
Jokowi akan Tinjau Waduk Kuningan
Rabu 23-05-2018,19:00 WIB
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 31-10-2024,09:14 WIB
Murni Pelestarian Budaya, Rhytm of The Forest dan Ibing Pencak Silat Tidak Terafiliasi Calon Bupati Manapun
Kamis 31-10-2024,06:37 WIB
DPPKBP3A Alokasikan Anggaran Rp 10 Miliar untuk Beli Pulsa
Kamis 31-10-2024,16:57 WIB
Bantalan Rel Kayu Diganti Bahan Sintetis, Ini Kelebihannya
Kamis 31-10-2024,13:18 WIB
Sarasehan Pencak Silat, Miing Bagito: Politik Anggaran Lemah, Kebudayaan Seperti Kerupuk di Menu Utama
Kamis 31-10-2024,06:54 WIB
Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon Pastikan Kuota Jaminan Kesehatan APBD Aman hingga Akhir Tahun
Terkini
Kamis 31-10-2024,20:52 WIB
PKS Berang! Logo Dicatut di Kampanye Pesaing, Bawaslu Diminta Tindak Tegas
Kamis 31-10-2024,16:57 WIB
Bantalan Rel Kayu Diganti Bahan Sintetis, Ini Kelebihannya
Kamis 31-10-2024,13:18 WIB
Sarasehan Pencak Silat, Miing Bagito: Politik Anggaran Lemah, Kebudayaan Seperti Kerupuk di Menu Utama
Kamis 31-10-2024,09:14 WIB
Murni Pelestarian Budaya, Rhytm of The Forest dan Ibing Pencak Silat Tidak Terafiliasi Calon Bupati Manapun
Kamis 31-10-2024,06:54 WIB