Ia pun berharap bahwa, pasar rakyat ini menjadi awal, sekaligus menjadi cikal bakal dari berbagai program pro rakyat yang akan terwujud jika Ganjar-Mahfud terpilih nanti.
"Kita ingin, pasar rakyat sembako murah dalam rangka kampanye Ganjar-Mahfud ini menjadi langkah positif dalam membangun hubungan yang lebih dekat, antara calon pemimpin dan masyarakatnya," kata Muhyi. (sep)