KPU Rilis Laporan Dana Kampanye dari 3 Paslon di Pilkada Indramayu 2024

Senin 28-10-2024,20:00 WIB
Reporter : Kafit Mustofa
Editor : Kafit Mustofa

           Rp 3.250.000.000 dari pribadi calon
           Rp 217.500.000 dari perseorangan

       Rincian:

           Rp 5.000.000 dalam bentuk uang
           Rp 1.942.500.000 dalam bentuk barang
           Rp 1.520.000.000 dalam bentuk jasa

Ketua KPU Indramayu, Masykur, menyampaikan rincian laporan ini kepada Tribuncirebon.com. 

Laporan ini menunjukkan perbedaan signifikan dalam jumlah dan sumber dana kampanye antar pasangan calon, yang mungkin akan memengaruhi strategi dan jangkauan kampanye mereka dalam Pilkada Indramayu 2024.

 

Kategori :