Pj Walikota Sentil Kepala DLH, Tak Penuhi Beberapa Kali Penugasan, Alasannya Sakit

Pj Walikota Sentil Kepala DLH, Tak Penuhi Beberapa Kali Penugasan, Alasannya Sakit

Kepala DLH tidak hadir dalam agenda penanaman pohon di Pesisir Panjunan yang merupakan hajat Kodim 0614, padahal mendapatkan penugasan/ disposisi mewakili Pemkot.--

"Kita mohon akselerasi, mohon atensi terhadap undangan yang kami sampaikan, bukan kami mengundang itu tanpa ada maksud, ada yang harus didiskusikan, apalagi sampai didisposisi. Termasuk ikuti rapat sampai selesai, jangan tengah-tengah pergi tanpa izin. Ini hal yang standar sebetulnya, norma standar, dan saya ingin meingatkan kembali," imbuh Agus. (sep)

Sumber: