Surat Undangan Wabup Misterius

Sabtu 17-09-2022,08:00 WIB
Reporter : Tardiarto Azza
Editor : Rifki Nurcholis

Sayangnya, Bupati Indramayu Nina Agustina lagi-lagi tidak menghadiri rapat paripurna. Tidak jelas apa alasan orang nomor satu di Kota Mangga itu tidak hadir. Padahal rapat paripurna tersebut sangat strategis karena berkaitan dengan anggaran atau hajat hidup masyarakat Indramayu.

Berdasarkan hasil rapat Badan Musyawarah (Banmus), kegiatan perpanjangan waktu pembahasan P-APBD 2022 akan dilaksanakan pada 22-23 September. Sebelumnya, di dua hari itu dijadwalkan untuk kegiatan koordinasi Banmus.

Kategori :