5 Pakan Perkutut yang Bagus untuk Kesehatan dan Stamina

Kamis 08-01-2026,17:23 WIB
Reporter : Ichsan
Editor : Ichsan

Fancy Bird Food Perkutut sangat cocok digunakan sebagai pakan harian untuk menjaga daya tahan dan vitalitas perkutut.

Pakan ini mengandung bahan alami yang berkualitas tinggi dapat mendukung pertumbuhan bulu dan memperjelas suara burung. 

Kandungan nutrisi yang seimbang mampu meningkatkan kekebalan tubuh perkutut secara optimal. 

5. Madura alam sakti 

BACA JUGA:Bacaan Niat Puasa Qadha Lengkap Dengan Tata Caranya

Terbuat dari campuran biji bijian yang berkualitas dan dicampur dengan madu, minyak ikan dan vitamin untuk menjaga tubuh perkutut agar tetap sehat dan lebih aktif ketika berbunyi serta menjaga metabolisme burung dan mencegah kelelahan saat burung menjalalani pemasteran. 

Nah Itulah beberapa rekomendasi pakan perkutut yang bagus untuk kesehatan dan staminanya. Dengan memilih pakan yang tepat dan memberikan variasi makanan, perkutut tetap sehat, bertenaga, dan memiliki suara yang nyaring.

Kategori :