Jadwal Umum Registrasi Snpmb 2026 Siswa, Cek Jadwalnya!

Jadwal Umum Registrasi Snpmb 2026 Siswa, Cek Jadwalnya!

Ilustrasi cek jadwal SNPMB. Foto:ISTIMEWA/Rakcer.disway.id--

RAKYATCIREBON.DISWAY.ID – Bagi siswa yang baru saja lulus SMA maupun SMK untuk bersiap yang ingin melanjutkan ke perguruan tinggi.

Cek Jadwal Umum Registrasi Snpmb Siswa agar kalian tidak tertinggal dengan jadwalnya.

Calon calon pendaftar perguruan tinggi wajib melakukan registrasi din akun SNPMB 2026 anda. Hal itu agar bisa mengelola data , kouta SNPMB serta juga mengetahui tahapan tahapan seleksi yang sesuai dengan sistem SNPMB.

Artikel ini membahas tentang Jadwal umum Registrasi SNPMB 2026 agar kalian tidak tertinggal cek jadwal lengkapnya dan simak pada artikel ini

Jadwal Umum Registrasi SNPMB ( Perkiraan )

Jadwal SNBP

  • Pengumuman kuota sekolah: 29 Desember 2025
  • Masa sanggah kuota sekolah: 29 Desember 2025 - 15 Januari 2026
  • Registrasi akun SNPMB sekolah: 5 Januari - 26 Januari 2026
  • Pengisian PDSS oleh sekolah: 5 Januari - 2 Februari 2026
  • Registrasi akun SNPMB siswa: 12 Januari - 18 Februari 2026
  • Pendaftaran SNBP: 3 - 18 Februari 2026
  • Pengumuman hasil SNBP: 31 Maret 2026
  • Masa unduh kartu peserta SNBP: 3 Februari - 30 April 2026

Jadwal SNBT 2026

  • Registrasi akun siswa: 12 Januari - 7 April 2026
  • Pendaftaran UTBK SNBT 2026: 25 Maret - 7 April 2026
  • Pelaksanaan UTBK 2026: 21 - 30 April 2026
  • Pengumuman hasil SNBT 2026: 25 Mei 2026
  • Masa unduh sertifikat UTBK: 2 Juni - 31 Juli 2026

Cara Pengisian PDSS SNPMB

Begini cara untuk pengisian PDSS SNPMB, apa itu PDSS ( Cara Pengisian PDSS SNPMB )yang dilakukan pihak sekolah sudah berlangsung pada tanggal 5 Januari hingga 2 Febuari .

Pengisian ini dapat dilakukan 2 cara, secara manual dan e rapor berikut caranya :

  • Login akun SNPMB sekolah
  • Sekolah melihat profil sekolah
  • Memilih cara pengisian PDSS, yaitu manual atau e-Rapor
  • Cetak bukti finalisasi pengisian PDSS

Dampak Jika Tidak Registrasi Tepat Waktu

Tidak melakukan Registrasi akun SNPMB tidak tepat waktu akan kehilangan hak untuk mengikuti seleksi nasional. Maka dari itu dampaknya bukan hanya gagal di SNPB atau SNBT saja tetapi juga akan kehilangan kesempatan untuk masuk PTN resmi lewat jalur Negara.

Sebagian siswa hal ini bisa memaksa mereka mengambil jalur dengan alternative yang mungkin lebih mahal atau tidak sesuai dengan rencana awalan. Maka dari itu, ketepatan waktu sangat penting dalam registrasi akun SNPMB ini hal tidak bisa ditawar.

FAQ

Apakah registrasi akun SNPMB gratis?

  • Betul, registrasi akun SNPMB ini tanpa dipungut biaya, hati hati bagi anda jikalau ada registrasi akun SNPMB dipungut biaya itu illegal.

Apakah registrasi akun SNPMB wajib?

  • Betul, untuk peserta yang ingin melanjutkan ke perguruan tinggi.

Sampai kapan registrasi akun SNPMB dibuka?

  • Registrasi dibuka hingga batas waktu tertentu yang resmi ditetapkan panitia SNPMB dan tidak dapat dilakukan setelah penutupan.

Sumber: