Liburan Singkat, Ini Tempat Wisata Dekat Stasiun Bandung, Bisa Nikmati Apa Saja?

Liburan Singkat, Ini Tempat Wisata Dekat Stasiun Bandung, Bisa Nikmati Apa Saja?

Menelusuri wisata dekat stasiun Bandung keren banget.-rakyatcirebon-instagram@keretaapikita

BACA JUGA:Tol Cisumdawu Buat Jumlah Wisatawan Asal Bandung ke Goa Sunyaragi Meningkat

5. Museum Konferensi Asia-Afrika

Museum yang terletak di Bandung ini menjadi daya tarik wisata bagi generasi muda. Museum Konferensi Asia-Afrika yang terkenal dengan sejarahnya kini menjadi tempat belajar dan inspirasi bagi generasi muda, khususnya melalui Sahabat Museum Konferensi Asia-Afrika. 

Untuk harga tiket sendiri gratis, Jam buka setiap hari pukul 09.00 WIB.

Alamat : Jl. Asia afrika No.56, Braga, Kec. Sumur Bandung, Kota Bandung.

Yuk naik kereta api di Bandung dan nikmati wisata dekat stasiun yang keren, abadikan moment libur bareng bersama keluarga jelajahi kota kembang. (*)

BACA JUGA:Bikin Ngiler! Inilah 5 Makanan Khas Sunda yang Familiar dan Terpopuler di Masyarakat

 

Sumber: hotelier.id