Mau liburan bersama anak? Berikut 6 destinasi wisata ramah anak di Bandung Selatan

Mau liburan bersama anak? Berikut 6 destinasi wisata ramah anak di Bandung Selatan

Taman kelinci Ciwidey, wisata ramah anak di Bandung Selatan--

RAKYATCIREBON.ID, BANDUNG - Berencana untuk mengajak anak anda berlibur menikmati weekend bersama? wajib banget berkunjung ke tempat wisata di Ciwidey yang ada di Bandung Selatan. Ciwidey adalah daerah dengan pemadangan alam ala pegunungan yang sangat indah.

Tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak banyak yang menawarkan paket lengkap seperti tempat bermain sekaligus belajar yang asyik. Bermain dengan hewan, berkebun, memetik buah, dan masih banyak lagi yang lainnya yang sangat cocok untuk memberikan kesenangan kepada anak dan keluarga anda.

Apabila ingin ke tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak yang sedikit menantang, ada arung jeram dan wisata air lainnya, loh. Tertarik berkunjung ke tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak tersebut?

Berikut RakyatCirebon.Id mengulasnya lebih lengkap untuk anda, 6 destinasi wisata ramah anak untuk keluarga :

BACA JUGA:MEMPESONA, Keindahan Alam Bandung 2023 Menghipnotis Wisatawan Mancanegara

1. Perkebunan Teh Gambung
Destinasi wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak adalah perkembunan teh gambung. Selain pemandangan perkebunan teh yang luas dan indah, fokus utama tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak ini, wisata edukasi soal perkebunan teh.

Wisata Bandung Selatan yang satu ini sangat cocok untuk keluarga dan anak-anak yang ingin mengetahui bagaimana proses pembuatan teh secara langsung, simulasi jual beli, memetik daun teh, dan masih banyak lagi kegiatan edukasi yang bisa dilakukan di sini yang bakal menambah pemahaman dan pengetahuan hal baru.

Lokasi Perkebunan Teh Gabung ini berada di Pasir Jambu, Gabung, Bandung Selatan, Jawa Barat.

2. Southland Camp
Destinasi wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak adalah soutland camp. Southland Camp adalah tempat perkemahan untuk anak-anak dan dewasa. Di tempat tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak ini, pengunjung bisa menikmati pemandangan alam berupa pepohonan pinus yang dilengkapi dengan suara alam yang khas.

BACA JUGA:Farmhouse Susu Lembang, Wisata Hits di Bandung Barat Cocok untuk Semua Kalangan, Mencoba Kostum ala Eropa

3. Ranca Upas
Destinasi wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak adalah ranca upas. Selain bisa melakukan aktivitas camping, pengunjung di tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak ini bisa bermain bersama rusa. Nuansa alam terbuka dan pemandian air panas yang luar biasa menjadi nilai utama tempat ini.

Destinasi wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak ini sudah terkenal dengan spot foto alam terbuka yang asri dengan ditemani rusa yang berkeliaran bebas di sana. Anak anda bisa bermain dengan rusa dan memberinya makan di Ranca Upas ini.

Tidak sedikit pengunjung yang membuka tenda dan melakukan kegiatan camping di tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak ini. Bersantai di pemandian air panas Ciwalini juga bisa menjadi opsi lain yang bisa diambil.

4. Kebun Strawberry
Destinasi wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak adalah Kebun Strawberry. Lokasi wisata ini berada di Jalan Ciwidey, Patengan, Rancabali, Bandung.

BACA JUGA:Kunjungi Kebun Teh Rancabali Saat Pagi dan Sore, Cocok Jadi Tempat Healing di Bandung Selatan

Pengunjung di tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak ini bisa memetik buah strawberry sendiri dan memakannya. Ada pula area kolam renang air panas, kafe, sampai restoran.

Masuk ke tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak seperti perkebunan strawberry gratis. Akan tetapi jika anda ingin sekaligus memetik buahnya harus merogoh kocek Rp.35 ribu sampai Rp.50 ribu per kilogram strawberry.

5. Taman Kelinci Ciwidey
Destinasi wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak adalah taman kelinci ciwidey. Pengunjung bisa membawa anak-anak bermain ke sini sembari memberi makan kelinci yang imut Semua wisatawan bisa berinteraksi dengan kelinci dan boleh memberi makan wortel juga.

Selain kelinci, juga ada burung hantu, kuda, dan kambing di wisata Ciwidey ini. Namun, tujuan utamanya tentu tetaplah kelinci yang berkeliaran bebas.

BACA JUGA:Bikin Ngiler! Inilah 5 Makanan Khas Sunda yang Familiar dan Terpopuler di Masyarakat

6. Happy Farm
Happy Farm adalah tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak. Lokasinya ada di Jalan Raya Ciwidey, Panundaan, Bandung. Ini kawasan rekreasi ramah anak dan cocok untuk tempat liburan bersama keluarga.

Pengunjung bisa datang pada hari Jumat, Sabtu, Minggu, mulai pukul 8.00 pagi sampai pukul 8.00 malam waktu setempat. Di tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak ini cukup masuk dengan tiket seharga Rp.20 ribu saja.

Pengunjung tempat wisata di Ciwidey dan sekitarnya untuk anak-anak bisa menjelajah aneka fasilitas seperti interaksi dengan hewan-hewan, candy house, bermain kuda, atau santai di taman bunga. (Eko Noviyanto-12)

Sumber: