3 Manfaat Minyak Zaitun untuk Ketiak dan Cara Penerpannya

3 Manfaat Minyak Zaitun untuk Ketiak dan Cara Penerpannya

Minyak Zaitun, Olive Oil-ist-rakyatcirebon.id

Apakah ada manfaat minyak zaitun untuk ketiak ?
Minyak yag terbuat dari ekstrak buah zaitun ini memilki tiga manfaat yang bisa diandalkan khususnya untuk kulit diketiak. Manfaat minyak zaitun untuk ketiak adalah mencegah bau menyengat , mencerahkan area gelap ketiak, serta mempercepat pengelupasan kulit rusak dan mati. 
Manfaat minyak zaitun untuk ketiak ini berasal dari sifat alaminya. Manfaat minyak zaitun untuk ketiak bisa membantu mencegah timbulnya bau menyengat dan mencerahkan kulit disekita ketiak. Ini penjelasannya manfaat minyak zaitun untuk ketiak dan cara penerapannya :
BACA JUGA:Macam-macam jenis minyak zaitun 1. Mencegah dari bau ketiak Manfaat minyak zaitun untuk ketiak baik mencegah dari timbulnya bau yang menyengat. Mangapa bisa demikian? Manfaat minyak zaitun untuk ketiak berasal dari sifat antibakterinya.
Apabila bakteri pada kulit hilang, maka pemecahan keringat oleh bakteri yag selama ini menjadi penyebab bau ketiak tidak akan terjadi. Meski begitu minyak murni lebih efektif menghilangkan bakteri dari kulit. 2. Mencerahkan ketiak Manfaat minyak zaitun untuk ketiak mampu mencerahkan warna kulit hitam. Manfaat minyak zaitun untuk ketiak menjadi cerah berasal dari sifatnya yang megurangi atau mengahmbat terjadinya pigmentasi pada kulit. Minyak zaitun sebagai pencerah kulit mampu menghentikan dan memperlambat adanya proses melanosit membuat melanin. Ini menghentikan pengiriman melanin kelapisan atas kulit.
Itulah mengapa manfaat minyak zaitun untuk ketiak menjjadi cerah wajib dicoba di rumah. Produk minyak zaitun aman digunakan karena terbuat dari bahan alami dan sedikit menggunakan pengawet yang berisiko membahayakan kesehatan kulit ketiak.
BACA JUGA:Perbedaan jenis minyak zaitun untuk masak dengan kecantikan 3. Meningkatkan pengelupasan Manfaat minyak zaitun untuk ketiak baik untuk meningkatan pengelupasan kulit. Itu artinya manfaat minyak zaitun mampu mengatasi sel kulit mati akibat paparan sinar matahari atau rusak. Adanya manfaat minyak zaitun untuk ketiak dalam review yang dipaparkan, menyebabkan lebih banyak pergantian sel kulit, sehingga sel-sel yang lebih terang muncul di permukaan kulit. Cara Mendapatkan Minyak Zaitun untuk Ketiak Cara mendapatkan manfaat minyak zaitun untuk ketiak seperti mencerahkan kulit dan mencegah timbulnya bau bisa mengandalkan campuran minyak zaitun dan gula. Begini cara membuatnya : 1. Siapkan 2 sendok makan minyak zaitun dan 2 sendok makan gula ke dalam mangkuk dan aduk rata. 2. Basahi area ketiak dan gosok campuran tersebut selama satu atau dua menit, lalu biarkan selama 5-10 menit lagi dan bilas dengan air. Gula sebagai agen pengelupasan kulit yang sangat baik dan ketika dicampur dengan minyak zaitun yang menghidrasi dan menutrisi, ia dapat menghasilkan keajaiban. 3. Oleskan campuran ini pada area yang terkena untuk mencerahkan ketiak yang gelap.
BACA JUGA:Perbedaan jenis Minyak Zaitun, Extra Virgin Olive Oil dan Extra Light Olive Oil
Itulah beberapa manfaat minyak zaitun untuk ketiak dan cara pengaplikasiannya. Semoga bermanfaat untuk anda dan jangan lupa mencoba step nya di rumah ya.

Sumber: