3 Pasang Capres-Cawapres Sudah Turun ke Jabar di 10 Hari Pertama, Ada 3 Tahap Paling Rawan di Pemilu

3 Pasang Capres-Cawapres Sudah Turun ke Jabar di 10 Hari Pertama, Ada 3 Tahap Paling Rawan di Pemilu

Penanggung Jawab Pengawasan Kampanye Bawaslu Jawa Barat, Syaiful Bachri SPd MM bersama Koordiv Pencegahan dan Partisipasi Masyarakat Bawaslu Jawa Barat, Hj Nuryamah SEI MH saat turun melakukan monitoring di Kota Cirebon.--

Kemudian, di tahapan hari tenang, money politics, atau serangan fajar, hingga pengerahan masa oleh semisal kades atau pejabat negara, melihat kerawanan saat Pemilu 2019, itu yang banyak terjadi pada hari tenang.

"Saat Hari H, hari pemungutan dan penghitungan, ada rawan adanya penggiringan masa ke TPS, serta arahan mencoblos salahsatu nama," kata Nuryamah. (sep)

Sumber: